˜”SEEKERS OF THE TRUTH”˜
˜”*•.Welcome To D.O.I.•*”˜

˜”Welcome To The Largest Community”˜

Please Register Before Log in
˜”SEEKERS OF THE TRUTH”˜
˜”*•.Welcome To D.O.I.•*”˜

˜”Welcome To The Largest Community”˜

Please Register Before Log in
˜”SEEKERS OF THE TRUTH”˜
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

˜”SEEKERS OF THE TRUTH”˜


 
IndeksP O R T A LPencarianGalleryLatest imagesPendaftaranLogin
Member baru segera registrasi dan introduce u'r self di Member Introduction..!!!
.:: Welcome To The Largest Detective Only Inside Community ::.
T-shirt DOI siap Produksi, Berminat click link ini
˜”*•. Join The Chatbox  DOI, Free Talk Unlimited .•*”˜
 List Reputations and points week case (Detective Award DOI)
Share cerita detektif, Jokes Case, Easy Game dan  Ilmu Hacking, di Forum DOI...!!!
= Ikuti lomba Desain Header DOI dengan mengclick link ini =
Download koleksi novel detective di Books Room DOI
Ngaku doiners Holic??? Ayo tambahkan "INSIDERS" di belakang nick FBmu
Punya saran & kritikan tulis di Brain-Storming DOI untuk di diskusikan bersama

 

 Scared to death (part one).

Go down 
2 posters
PengirimMessage
chukaichiban
Newbie
Newbie
chukaichiban


Status : Scared to death (part one). WarningBar-Gloss1
Jumlah posting : 117
Point : 33 Case Maker : 0
Case Solver : 0
Reputation : 0
Speciality : salah tempat
Lokasi : middle of nowhere

Scared to death (part one). Empty
PostSubyek: Scared to death (part one).   Scared to death (part one). I_icon_minitimeWed Sep 08, 2010 1:29 pm

Hai DOINERS, ijinkan saya beragi cerita yah. Mini cerita bersambung ini terdiri dari lima cerita. Ini dapatnya dari artikel penulis favorit saya,
(bukan bikinan saya). Pada akhir cerita saya janji akan share link-nya^^

Scared to death (part one).


Matahari tidak bersinar di Taklamakan,
Matahari membakarnya.

Seorang reporter junior bernama Edna "Bookworm" Lee melangkah keluar dari pesawat ke udara terbuka panas serasa tungku sepanjang 1000 kilometer.

Edna menarik jaketnya yang fashioanable, jaket yang terbuat dari kulit dan diproses sehingga tampak seperti plastik murahan. Atau mungkin
....sebenarnya itu adalah plastik murahan yang diiklankan secara cerdas sehingga tampak seperti kulit yang telah diproses agar tampak seperti plastik murahan.

Sial!!!, sesal Edna dalam hati pada bosnya yang telah menugasinya
meliput kejadian seperti ini. Bosnya memberi sebuah undangan, dan di situ
tertulis: " Wanita ini diklaim telah menulis sebuah buku yang dapat menyebabkan kematian. Bukunya berjudul 'Scared to Death'. Silahkan membuktikannya."

Edna memandang bosnya dengan tatapan yang bisa membuat siapapun mati ketakutan. Namun...

"Resensi buku?", tanya Edna. "Huh, sia-sia dong keahlianku". Sebagai seorang pecandu misteri, mimpi Edna adalah menjadi seorang seorang reporter kriminal terkenal.

Edna membaca sekilas catatan itu. Oke pikir Edna, Sepertinya ini
sedikit lebih menarik daripada sekedar resensi buku biasa.

Suadah ada dua orang pembaca buku Scared to Death meninggal karena serangan jantung. Bahkan agen dari sang penulis buku tersebut, Tina Meyer menolak membaca buku itu, namun si agen menikmati menjual
haknya sehingga sehingga semua orang di dunia akhirnya bisa membaca buku itu. Dan Blater seorang reporter top, langsung pergi meninggalkan konferensi pers dan terbang hanya untuk mewawancara sang penulis di secara langsung di rumahnya. Masalahnya adalah wawancara itu dilangsungkan di rumah sang penulis.

Sang penulis Nona Manuka Das adalah seseorang yang eksentrik, hidup bagaikan pertapa dan Nona Manuka ini menolak permintaan untuk meninggalkan desanya yang berada di perbatasan gurun Taklamakan,
di bagian barat daya Cina. Tapi sang agen telah memberikan tiket penerbangan kelas satu agar pers mau hadir ke tempat itu. Itu terjadi
sebelum para reporter itu sadar bahwa perbedaan antara kelas satu dan ekonomi hanyalah jumlah pisang untuk makan siang tiket kelas satu lebih banyak satu buah dibandingkan tiket kelas ekonomi.

*************

Saat itulah Edna menyadari bahwa dia berada di satu dari beberapa daerah yang pembangunannya paling tertinggal di dunia.

Setelah tiga jam perjalanan dengan bus dari bandara, mereka menemukan sebuah jalan yang telah diblokir dengan tumpukan baja dan bertuliskan CCBN-CELEBRITY NEWS. Ini artinya Dan Blather sudah tiba di tempat itu.

Seorang jurnalis yang berada di sebelah Edna, Bobby Jaya, berkata
"Dan Blather itu sudah berkali-kali merebut kesempatanku untuk meliput,
semoga kali ini dia terserang gelombang panas."

Para reporter itu dipersilahkan masuk ke sebuah aula kecil dan masing-masing diberi sebuah kotak minuman berlabel "jeruk". Satu teguk saja, membuat jelas bahwa rasanya memang sesuai dengan labelnya, tapi tidak bahan pembuatnya.

*************

Lima belas menit kemudian, seorang wanita berbadan kecil, dengan wajah tampak ketakutan masuk ke ruangan itu, dia dituntun oleh si agen, Tina Mayer.

Si agen berkata: "Nona Manuka sedikit gugup, dia tidak terbiasa dikunjungi oleh banyak orang, apalagi yang membawa kamera, mikrofon, dan sebagainya. Aku sudah mengatakan padanya kalau kalian semua tidaklah menakutkan seperti kalian kelihatannya.

Para reporter tertawa dengan sopan setelah mendengar sambuatan agen Tina tadi. Tapi mereka semua berhenti tertawa setelah melihat wajah sang penulis.

Nona Manuka menggelengkan kepalanya. "Bukan itu yang mencemaskanku" ujarnya. Lalu dia melanjutkan dengan suara yang bergetar
"Aku tidak bangga atas kenyataan bahwa bukuku telah menyebabkan dua kematian. Pada saat itu, aku merasa kepanasan, amat kepanasan. Itu artinya seseorang akan segera mati. Mungkin hari ini. Mungkin disini."

Edna Lee menelan ludahnya....

bersambung....
Kembali Ke Atas Go down
KaguroVenomKid
Newbie
Newbie
KaguroVenomKid


Status : Scared to death (part one). WarningBar-Gloss1
Officers : Moderator
Jumlah posting : 67
Point : 14 Case Maker : 0
Case Solver : 0
Reputation : 0
Lokasi : -Story Of Life-

Scared to death (part one). Empty
PostSubyek: Re: Scared to death (part one).   Scared to death (part one). I_icon_minitimeSat Nov 13, 2010 3:58 pm

wew.. mantap! :smile:
Kembali Ke Atas Go down
http://rival-memories.blogspot.com
chukaichiban
Newbie
Newbie
chukaichiban


Status : Scared to death (part one). WarningBar-Gloss1
Jumlah posting : 117
Point : 33 Case Maker : 0
Case Solver : 0
Reputation : 0
Speciality : salah tempat
Lokasi : middle of nowhere

Scared to death (part one). Empty
PostSubyek: Re: Scared to death (part one).   Scared to death (part one). I_icon_minitimeSat Nov 13, 2010 4:20 pm

Thanks Kaguro
Scared to death (part one). 142135
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content





Scared to death (part one). Empty
PostSubyek: Re: Scared to death (part one).   Scared to death (part one). I_icon_minitime

Kembali Ke Atas Go down
 
Scared to death (part one).
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Scared to Death (part two)
» Scared to Death (part 3)
» Scared to Death (part 4)
» Scared to Death (part 5)
» Piano Yang Terbuang [Part 2]

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
˜”SEEKERS OF THE TRUTH”˜ :: The Largest Detective Only Inside Community :: Books Room-
Navigasi: